Persoalan Pertanahan Di Desa Ambungan Telah Temukan Solusi
Pelaihari - Bupati Tanah Laut (Tala) H. M. Sukamta menyampaikan permasalahan di Desa Ambungan mengenai persoalan pertanahan sudah mendapatkan solusi. Hal tersebut Ia sampaikan pada Manunggal Tuntung Pandang (MTP) Ke - 118 di Desa Ambungan Kecamatan Pelaihari, Rabu (07/06/2023)."Alhamdulillah semua d...
Baca Selengkapnya